Kamis, 22 Mei 2014

Safari Browser

Dikembangkan oleh Apple Inc. Safari dirilis pada 14 April 2011. Safari dapat dijalankan pada system operasi Mac OS X, Microsoft Windows, iPhone OS. Pada awalnya ditujukan khusus bagi sistem operasi Mac OS. Safari dipasang bersama Mac OS X dan merupakan peramban web bawaan di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3. Sebelumnya dari tahun 1997 hingga 2003, Mac OS X menggunakan Internet Explorer for Mac sebagai peramban web bawaan. Pada 11 Juni 2007, versi pratayang untuk Windows baik yang cocok untuk Windows XP dan Windows Vista dari Safari diperkenalkan pada Muktamar Pengembang Sedunia Apple di San Francisco.

Sampai tahun 1997, Apple Macintosh memakai Netscape Navigator saja. Internet Explorer untuk Mac baru disertakan pada Mac OS 8,1 dan seterusnya sebagai default web browser, sebagai bagian dari lima tahun perjanjian antara Apple dan Microsoft. Microsoft merilis tiga besar versi Internet Explorer untuk Mac yang digabungkan dengan Mac OS 8 dan Mac OS 9. Microsoft selanjutnya merilis untuk Mac OS X edisi Internet Explorer 5, yang dimasukkan sebagai browser default di semua rilis Mac OS X dari Mac OS X DP4 sampai Mac OS X v10.2.

Pada tanggal 7 Januari, 2003, Steve Jobs mengumumkan bahwa Apple telah mengembangkan sendiri web berdasarkan KHTML rendering mesin, yang dinamakan Safari. Mereka merilis versi beta pertama pada hari itu dan diikuti sejumlah versi beta lainnya, sampai versi 1,0 dirilis pada 23 Juni 2003. Pada awalnya tersedia sebagai download terpisah, tetapi pada 24 Oktober 2003 disertakan dengan Mac OS X v10.3 sebagai default browser, dan Internet Explorer disertakan hanya sebagai alternatif browser. Sejak rilis Mac OS X v10.4 pada 29 April 2005, Safari adalah satu-satunya web browser disertakan dengan sistem operasi.

Pada bulan Juni 2005, setelah beberapa kritikan dari KHTML pengembang atas kurangnya akses untuk mengubah log, Apple menfokuskan pengembangan pada sumber dan kode pelacakan bug dari WebCore dan JavaScriptCore ke OpenDarwin.org. WebKit sendiri juga dirilis sebagai open source. Kode sumber untuk non-renderer aspek browser, seperti GUI elemen, tetap eksklusif.

Dari Safari versi 2.0, dirilis pada 29 April 2005 dan berjalan hanya pada Mac OS X 10.4.x (Tiger) atau yang lebih baru, versi ini adalah sebagai touted oleh Apple yang memiliki kecepatan 1,8 kali lebih meningkatkan versi 1.2.4.

Pada bulan April 2005, Dave Hyatt, salah satu pengembang Safari di Apple, mengatakan didokumentasikannya kemajuan fixing bug di Safari membuat browser ini berhak lulus tes Acid2. Pada tanggal 27 April 2005, ia mengumumkan bahwa pembangunan Safari lulus tes. Pada 31 Oktober 2005, Apple merilis versi 2.0.2 dari Safari yang meliputi perbaikan bug Acid2.

Pada tanggal 9 Januari 2007, secara resmi mengumumkan Jobs dari Apple iPhone, yang menggunakan sebuah versi yang dikenal sebagai browser Safari MobileSafari. Sekarang ini memiliki mesin yang sama javascript (Nitro) sebagai desktop di banding hanya 3,0 iPhone.

Pada 12 Juni 2009 lalu Apple mengumumkan bahwa Safari 4, web browser terbaru mereka, telah diunduh lebih dari 11 juta kopi hanya dalam 3 hari pertama setelah peluncurannya dan 6 juta kopi diantara 11 juta kopi tersebut adalah pengunduhan Safari untuk operating system (OS) Windows.

Fitur-fitur baru (di Safari 4)

1.Top Sites
Tampilan dari halaman-halaman yang sering kita kunjungi, yang disajikan dalam wall of previews sehingga pengguna dapat langsung masuk ke situs favorit hanya dengan sekali klik. Apple juga memberikan efek lengkung dalam fitur ini yang membuat tampilannya tidak membosankan seperti kebanyakan browser lainnya.

2. Full History Search
Seperti namanya fitur ini dapat digunakan untuk mencari history petualangan kita mengunjungi website melalui judul, alamat web dan teks komplit dari halaman yang baru saja dikunjungi, sehingga mempermudah saat ingin kembali ke situs yang sudah dilihat sebelumnya.

3. Cover Flow
Penggunaan Cover Flow untuk bookmark situs web yang memungkinkan anda untuk melihat dan mem-flip situs web dengan mudah, semudah melakukannya seperti album art flip pada iTunes. Cover Flow menunjukkan bookmarks dan histori kunjungan situs web sebagai preview dalam bentuk gambaran grafis yang elegan dan berkelas. Untuk memilih dan mengunjungi situs web lewat Cover Flow, cukup klik sekali saja.

4. Tabs on Top
Untuk tabbed browsing yang lebih mudah dengan drag-and-drop tab management tools dan tombol intuitif untuk membuka halaman yang baru. Awalnya memang agak aneh juga karena tabnya berada di atas tapi lama kelamaan juga akhirnya terasa juga fungsi dan kemudahannya.

5. Smart Address Field
Fitur ini sudah ada di browser lain yaitu fitur yang secara otomatis menyelesaikan alamat web dengan menampilkan daftar saran-saran yang mudah dibaca dari Top Sites, bookmarks dan riwayat browser.

6. Smart Search Field
Dimana pengguna menyempurnakan pencarian dengan rekomendasi dari Google Suggest atau dari daftar pencarian yang terbaru.

7. Full Page Zoom
Untuk tampilan lebih dekat semua situs tanpa menurunkan kualitas dari tampilan halaman maupun teks.

8. Built-in
Alat pengembangan web untuk debug, tweak dan pengoptimalan website untuk penampilan terbaik dan compatibility.

9. Nitro JavaScript Engine
Safari 4 memperkenalkan mesin Nitro JavaScript, sebuah mesin bytecode JavaScript termutakhir yang pernah ada. Nitro JavaScript adalah rahasia utama mengapa Safari 4 sangat cepat. Dengan Nitro JavaScript ini, Safari 4 mengeksekusi JavaScript hingga 6 kali lebih cepat dibandingkan dengan Microsoft Internet Explorer 8, dan 4 kali lebih cepat dibandingkan dengan Mozilla Firefox 3.

10. CSS
Safari sebagai pionir efek CSS atau Cascading Style Sheets, akan membantu para developer web untuk dapat memperindah halaman web dengan mengatur gambar atau foto dengan gradients yang menarik, masks yang tajam dan tepat serta refleksi halaman web yang mengagumkan dengan hanya menggunakan beberapa baris proses coding.

Secara Umum Fitur-fitur yang terdapat pada browser Safari
Pada Browser Safari mrmpunyai beberapa fitur-fitur yang cukup bagus seperti browser-browser lainnya, diantaranya:
  1. Perambanan melalui tab
  2. Pengaturan markah buku
  3. Boks pencarian web yang dapat diatur ukurannya pada toolbar baik yang menggunakan Google pada Mac atau Google atau Yahoo pada Windows
  4. Penghalang Pop-up ad
  5. Pencari history dan markah buku
  6. Pencari teks
  7. Pemeriksa ejaan
  8. Kotak teks yang dapat diperluas
  9. Pengisian otomatis pada bentuk web
  10. Dilengkapi dengan DOM yang bertindak sebagai inspektur yang memungkinkan pengguna dan pengembang menjelajahi Document Object Model dari suatu halaman web.
  11. Dapat menggunakan CSS 3 web font
  12. Dapat menggunakan animasi CSS
  13. Dapat menggunakan protokol ptoteksi keamanan layar (versi yang tidak diketahui)
  14. Bookmark yang telah terintegrasi dengan buku alamat
  15. Warna ICC yang mendukung tampilan profil
  16. Memungkinkan untuk melihat versi PDF
  17. Terintergrasi dengan pengaturan foto iPhoto
  18. Penggabungan surat internet
  19. Kemampuan untuk menyimpan halaman web yang telah disimpan pada Apple Dashboard
  20. Menjelajah web secara pribadi
Kelebihan Safari
Safari mempunyai kelebihan adalah sebagai berikut:
1. Fitur terbaru yang menarik adalah penerapan Nitro Engine.
Dengan aplikasi ini browser bisa mengolah aplikasi-aplikasi web dengan lebih cepat karena Nitro Engine dapat mengeksekusi java script delapan kali lebih cepat dibanding dengan browser lainnya.
2. Safari dilengkapi juga dengan Cover Flow
Yang membuat tampilan bookmark dan history browser lebih nyaman.
3. Safari juga mendukung format modern web berbasis html 5
Yang dapat mengumpulkan web-web favorit yang sering dibuka oleh pengguna dalam bentuk thumbnail, mirip dengan yang dimiliki oleh Opera.

Kelemahan Safari
Safari mempunyai kelemahan adalah sebagai berikut:
1. Tampak aneh sebagai aplikasi Windows,
Jjika anda pertama kali menggunakannya.
2. Tak ada fitur restore kalau Safari hang.
3. Adanya bug pada Safari
Netscape

Netscape Navigator merupakan peramban web yang terkenal pada era 1990-an dan paling banyak digunakan sebelum kemunculan Internet Explorer dari Microsoft, yang dibuat oleh Netscape Corporation. Pada zamannya, Netscape banyak digunakan oleh pengguna karena memang lebih baik dibandingkan dengan beberapa peramban web berbasis grafis yang lainnya saat itu. Netscape tersedia dalam platform Windows 16-bit (Win16), Windows 32-bit (Win32), UNIX, serta Macintosh. Netscape Navigator merupakan peramban yang dibuat dari basis kode sumber Mosaic Web Browser dari National Center for Supercomputing Applications (NCSA), karena memang pembuat NCSA (Marc Andressen) adalah pendiri Netscape Corporation. Selain tersedia dalam bentuk Netscape Navigator, Netscape juga mengeluarkan paket suite Internet, yang disebut sebagai Netscape Communicator, yang menggabungkan Navigator, klien e-mail, editor halaman web, dan aplikasi lainnya.

Pada tahun 1999, Netscape Corporation diakusisi oleh America Online (AOL), dan proyek Gecko yang sedang dibuat oleh Netscape pun dibuat kode sumber terbukanya setelah Netscape mendirikan proyek Mozilla.org. Jadi bisa diambil kesimpulan bahwa Netscape Navigator adalah peramban web yang merupakan gagasan bagi peramban Mozilla Firefox.

Kelebihan dan kekurangan Netscape Navigator

  • Keunggulan
Netscape Navigator adalah browser web yang merupakan gagasan bagi browser Mozilla Firefox.Netscape Navigator merupakan web browser yang stabil jika digunakan untuk surfing, browsing, upload dandownload.
  • Kelemahan
Secara GUI (Graphical User Interface) web browser ini kurang bagus (kasar). Netscape Navigator merupakanweb browser yang dikomersilkan pada saat itu, web browser ini mulai mengalami kehilangan peminat/penggunanyapada saat IE mulai terpasang secara default ketika menginstall Microsoft Windows.

Pengertian Wap, Http, 3G,E-Commerce, kbps, e-crime

  1. Wireless Application Protocol disingkat WAP adalah sebuah protokol atau sebuah teknik messaging service yang memungkinkan sebuah telepon genggam digital atau terminal mobile yang mempunyai fasilitas WAP, melihat/membaca isi sebuah situs di internet dalam sebuah format teks khusus.
  2.  Hypertext Transfer Protocol (HTTP) adalah sebuah protokol jaringan lapisan aplikasi yang digunakan untuk sistem informasi terdistribusi, kolaboratif, dan menggunakan hipermedia.
  3. 3G (dari bahasa Inggris: third-generation technology) merupakan sebuah standar yang ditetapkan oleh International Telecommunication Union (ITU) yang diadopsi dari IMT-2000[1] untuk diaplikasikan pada jaringan telepon selular
  4. Kbps merupakan operator yang dapat menikmati kecepatan internet hingga 512 kilobits per detik (Kbps). Nilai ini merupakan kapasitas koneksi dari rumah anda ke lokasi MNET.Dengan kata lain, nilai tersebut adalah kecepatan maksimum internet Anda
Electronic commerce,
adalah penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang dan jasa melalui sistem elektronik seperti internet atau televisi, www, atau jaringan komputer lainnya. E-dagang dapat melibatkan transfer dana elektronik, pertukaran data elektronik, sistem manajemen inventori otomatis, dan sistem pengumpulan data otomatis.
 
 E-crime
adalah istilah umum yang digunakan untuk mengklasifikasikan penyidikan tindak pidana, di mana komputer atau perangkat elektronik lainnya telah digunakan dalam beberapa cara untuk memudahkan terjadinya kejahatan

Manfaat Internet  
a. Memperluas Wawasan dan Ilmu pengetahuan
b. Sebagai sumber tambahan Pelajaran Yang belum di mengerti di Sekolah
c. Melatih Siswa Supaya Mengetahui Cara-cara Penggunaan Komputer
d. Sebagai Sarana Komunikasi

Kejahatan online

1. Penipuan dengan dalih menawarkan pencarian kerjaan.
Targetnya adalah rekening bank kita/kalau di Amerika, nomor jaminan sosial. Hasilnya adalah uang di dalam rekening sudah terkuras, tapi tetap saja kita tidak mendapatkan pekerjaan dari situs penipu ini.

2. “Servis Penyelesaian Hutang Bank Dengan Cara Ringan”.
Target : Penipuan dengan dalih “Hutang Bank Anda Lunas Dalam Waktu Singkat” Hasil nya sudah pasti bisa ditebak, sang korban akan semakin bertumpuk hutangnya karena memang tidak ada penyelesaian apapun dari situs ini.

3. “Kerja Dari Rumah”

Slogan : Segera Pecat Boss Anda ! Kami akan mengajarkan anda cara menghasilkan uang dari bisnis online atau membuka toko online dari rumah anda
Target : Pekerja segera pensiun dari rutinitas kerja jam 09 pagi sampai 5 sore. Tanpa diketahui, ternyata korban menjadi tukang tadah/penjual barang-barang ilegal.
Hasilnya : Bukan mendapat pekerjaan tapi justru kita malahan habis uang sampai jutaan dollar.

4. Kedok Reseller (menjual kembali suatu produk yang dilakukan oleh penjual setelah penjual tersebut membelinya )
Target : Mengumpulkan jutaan dollar untuk menutupi biaya ongkos situs/web perusahaan.
Hasil : Setelah ongkos dibayar, reseller tidak pernah mendengar apapun dari perusahaan penipu.

5. “Penawaran Produk Gratis & mudah akses ( tapi Buntutnya Tidak Gratis)
Awalnya produk ditawarkan bisa diakses gratis , tapi setelah konsumen tertarik, maka akan dikenai biaya tagihan setiap bulan dan agak susah untuk berhenti dari langganan



Jika ingin membahas sejarah dari Internet Explorer maka tidak akan terlepas dari browser Mosaic dari perusahaan Spyglass. Spyglass didirikan pada tahun 1990. Pada tahun 1994, mereka melisensikan browser Mosaic dari NCSA. NCSA yang kepanjangannya dari National Center for Supercomputing Applications adalah sebuah bentuk kerja sama antar negara bagian dan federal Amerika guna pengembangan infrastruktur cyber skala nasional. Di NCSA inilah Marc Andreessen dan Eric Bina merupakan orang yang pertama-tama mendesain Mosaic.

Marc Andreessen belakangan kemudian keluar dari NCSA dan mendirikan Mosaic Communication Corporation yang berubah nama menjadi Netscape Communications Corporation dan terakhir Netscape Navigator. Spyglass kemudian mengambil lisensi Mosaic dari NCSA (itulah mengapa Andreessen harus merubah nama perusahaan menjadi Netscape supaya tidak konflik). Spyglass tidak memanfaatkan coding Mosaic malah mereka  menulis ulang coding karena code dari NCSA berbeda-beda untuk setiap platform (UNIX, Windows dan Mac OS) yang kemudian dari pihak Spyglass disamakan semuanya.

Pada tahun 1994, Microsoft mulai menyadari bahwa pangsa pasar di browser sangat besar dan tidak boleh dibiarkan begitu saja. Tetapi mereka tidak ingin menghabiskan waktu untuk menulis code dari nol. Oleh karena itu mereka berinisiatif mencari Netscape untuk meminta lisensi browser Netscape Navigator, yang sayangnya ditolak. Akhirnya Microsoft pun menemui Spyglass dan membeli lisensi Mosaic pada tahun 1995. Dengan melakukan modifikasi sana sini, akhirnya lahirlah Internet Explorer 1.0 sebagai add-on di Windows 95 paket Microsoft Plus! pada bulan Agustus 1995.

Tidak lama beberapa bulan kemudian pada awal 1996 Internet Explorer versi 2 muncul. Versi ini memiliki improvisasi internal seperti hadirnya dukungan SSL, HTTP cookie, mendukung HTML table dan frames. Lalu dilanjutkan versi 3 pada tanggal 13 Agustus 1996. Versi 3 dari IE merupakan browser komersial pertama yang menggunakan CCS. IE 3 sudah tidak memanfaatkan code dari Spyglass, hanya saja karena masih menggunakan teknologinya maka di bagian informasi lisensi IE masih terdapat nama Spyglass. Dengan browser versi inilah Microsoft mulai mengancam Netscape walaupun tidak menguasai jumlah pasar yang signifikan.

Internet Explorer 4 dirilis pada September 1997. Browser ini merupakan peserta utama dalam perperangan browser pertama. Selain itu, browser ini juga merupakan awal kasus pengadilan yang terkenal dengan nama Microsoft versus Amerika Serikat karena cara Microsoft dalam membundel nya yang memaksa pengguna Windows harus memiliki Internet Explorer. Engine Trident diperkenalkan di sini. Beberapa fitur yang diperkenalkan adalah Dynamic HTML dan Favicon. Internet Explorer 5 muncul di pasaran pada bulan Maret 1999. Perperangan browser antar IE dengan Netscape masih berlanjut. Kasus pengadilan pun tetap berjalan. Fitur utama yang terlihat jelas sudah ada Search Bar, Favourites, AutoComplete, integrasi dengan Hotmail.

Internet Explorer 6 dirilis pada tahun 2001, 27 Agustus. Browser ini merupakan salah satu browser paling istimewa, karena jarak rentang dengan browser versi selanjutnya paling lama (sekitar 5 tahun). Dikarenakan waktu di pasaran yang terlalu lama akibatnya terjadi permasalahan security yang serius serta kurangnya dukungan pada standar web modern. Beberapa publikasi mengecap sebagai “software tingkat keamanan paling minim di planet ini”. IE 6 merupakan browser dalam sejarah IE memiliki pangsa pasar tertinggi, yakni sekitar 90% pada tahun 2002-2003. Dikarenakan jumlah pengguna yang sangat tinggi, kampanye mendorong user untuk upgrade atau ganti browser pun akhirnya digalakkan.

Contoh gerakan anti IE 6 misalnya pembuatan website Bring Down IE, langkah Google mengumumkan tidak mendukung IE 6, pemerintahan Jerman dan Perancis menyarankan masyarakatnya untuk pindah dari IE6. Masyarakat Inggris sebenarnya mengeluarkan petisi ke pemerintahannya untuk berhenti menggunakan IE6 yang sayangnya masih ditolak. Microsoft Australia sendiri meluncurkan kampanye untuk upgrade ke IE8. Youtube menarik dukungan IE6 sesuai perusahaan utamanya (Google). Dari pihak Microsoft sendiri menyatakan akan menghentikan dukungan IE6 setelah dukungan Windows XP SP3 dicabut yang berarti pada tahun 2014, walau mereka sendiri sudah mulai mendorong pengguna untuk hengkang dari IE6.

Windows Internet Explorer 7 hadir pada bulan Oktober 2006. Fitur yang paling terlihat jelas adalah dukungan multi-tab, page zooming, kotak search yang terintegrasi. Dukungan standar sudah meningkat pada CSS, DOM dan HTML tetapi masih belum lolos tes Acid2 namun setidaknya dukungan transparansi PNG sudah ditambahkan. Dari versi 1 sampai versi 6, IE selalu menyertakan lisensi NCSA Mosaic dari Spyglass di bagian About-nya. Tetapi mulai versi ini sudah ditiadakan dikarenakan pihak Microsoft sudah melakukan audit secara menyeluruh pada IE untuk memastikan sudah tidak ada code dari Spyglass pada versi 7 ini. Dan di versi ini namanya menjadi Windows Internet Explorer, sesuai dengan rebranding Microsoft pada aplikasi-aplikasi yang disertakan dengan Windows. Walaupun menurut penulis mungkin tidak banyak yang sadar.

Pada tanggal 19 Maret 2009, penerus IE 7 yakni Windows Internet Explorer 8 dirilis. Versi ini merupakan versi pertama IE melewati tes Acid2 dan mendapat skor 20/100 pada tes Acid3. Menurut dari pihak Microsoft sendiri improvisasi RSS, CSS dan dukungan Ajax merupakan prioritas pada IE8. Versi ini merupakan IE terakhir yang jalan di Windows XP.
Akhirnya pada tanggal 14 Maret 2011, Microsoft merilis Windows Internet Explorer 9. IE versi ini sudah mendukung CSS 3, meningkatkan kemampuan javascript, mendukung tag HTML video dan audio. Dari test Acid3 pun, terlihat IE 9 mampu mencapai hasil 95/100. Sebuah nilai fantastis dibanding versi-versi sebelumnya.

Demikianlah perkembangan IE dari awal sampai hari ini. Melihat IE dirilis pertama kali dari tahun 1995 sampai sekarang tahun 2011 yang berarti sudah hampir 16 tahun, bagaimana mungkin browser ini tidak memberikan kontribusi pada dunia internet bukan?
Internet Explorer

Windows Internet Explorer
(sebelumnya dikenal sebagai Microsoft Internet Explorer, disingkat IE atau MSIE) didirikan oleh William Henry Gates III. Microsoft internet explorer adalah sebuah peramban web dan perangkat lunak tak bebas yang gratis dari Microsoft, dan disertakan dalam setiap rilis sistem operasi Microsoft Windows sejak 1995. Pada mulanya, Internet Explorer dirilis sebagai bagian dari paket Plus! for Windows 95 (Inggris) pada saat itu.

Internet Explorer digunakan secara luas sejak tahun 1999, meliputi 95% dari keseluruhan penggunaan peramban web selama tahun 2002 hingga tahun 2003 dengan Internet Explorer 5 dan Internet Explorer 6. Lama kelamaan, ia kehilangan pangsa pasar sejak terlibat dengan kompetisi peramban web, dan kini meliputi 55,92%. Microsoft telah menghabiskan dana hingga 100 juta dolar per tahun untuk mengembangkan Internet Explorer di tahun 1990an, dengan 1.000 orang yang bekerja di dalamnya.

Sejak rilis pertamanya, Microsoft telah menambahkan fitur dan teknologi seperti penampilan tabel dasar (di versi 1.5), XMLHttpRequest (Inggris) (di versi 5) yang membantu pembuatan halaman web, dan Nama Domain yang Terinternasionalisasi (di versi 7) yang memungkinkan situs web yang menggunakan alamat berkarakter non-Latin (seperti karakter Kanji) diketikkan secara normal pada address bar Internet Explorer.

Rilis stabil Internet Explorer paling baru adalah Internet Explorer 9, yang tersedia sebagai pembaharuan gratis bagi Windows 7, Windows Vista, dan Windows Server 2008.

Proyek Internet Explorer telah dimulai sejak musim panas tahun 1994 oleh Thomas Reardon yang menggunakan kode sumber dari Spyglass, Inc. Mosaic, sebuah peramban web komersil baru. Di akhir 1994, Microsoft melisensikan Spyglass Mosaic.

Web browser yang satu ini pada satu masa pernah menjadi sumber derita para web developer. Dia pada satu masa pernah menjadi pemenang perperangan browser. Dia merupakan salah satu peserta utama dalam sejarah perkembangan internet dan web browser. Segala kekurangan dan kelebihannya walaupun disukai atau dibenci, dia merupakan satu tonggak penting dalam dunia Internet. Dia adalah Internet Explorer.




Google Chrome

Google Chrome adalah sebuah penjelajah web sumber terbuka yang dikembangkan oleh Google dengan menggunakan mesin rendering WebKit. WebKit adalah sebuah Mesin Layout yang didesain agar penjelajah web dapat merender halaman web

Fungsi dan kegunaan google chrome sama dengan mozilla firefox dan aplikasi web browser lainnya yang berfungsi untuk menampilkan halaman-halaman web di internet

Google lahir dari sebuah pertemuan tanpa disengaja dari Larry Page dan Sergey Brin di Universitas Stanford . Pada Januari 1996 Lary dan Sergey mulai melakukan kolaborasi dalam pembuatan Search Enggine yang diberi nama BackRub. 1998 Teknologi Search Enggine itu terus di sempurnakan, keduanya mulai mencari Investor untuk mengembangkan kecanggihan teknologi mesin pencari mereka.

Sehingga, mereka mendapatkan suntikan dana dari Andy Bechtolsheim teman kampus sekaligus pendiri Sun Microsystem. Sebuah cek senilai 100 ribu dolar AS, yang uniknya di cek itu tertulis atas nama Google yang bahkan pada saat itu belum didirikan oleh Sergey dan Larry

Larry dan Sergey sebelumnya pernah menawarkan kemungkinan dengan Alta Vista, tetapi ditolak dengan alasan perusahaan indu Alta Vista yaitu Digital Equipment Corp tidak suka bergantung pada orang dari luar perusahaan.

Investor di Silicon Valley, Michael Moritz (Sequa Capital) dan Jhon Doer (Kleiner Perkins) yang saling berkompetisi akhirnya bisa diyakinkan untuk menyuntik modal senilai 12,5 juta dolar AS ke perusahaan Google yang pada 7 Desember 1998 ini didirikan.

Kantor pertamanya adalah sebuah ruang garasi rumah teman mereka di Menlo Park, California. Pada tahun 1999, Google pindah ke kantor di 165 University Ace Palo Alto California sebelum akhirnya pindah ke Googleplex pada akhir tahun tersebut.

Larry dan Sergey terus menjalankan mesin pencari Google hingga tahun 2001. Setelah itu mereka merekrut Eric E. Schdimt untuk menjadi ketua umum dan CEO Google.

Google kini menjadi perusahaan yang paling berpengaruh di Internet, termasuk karena Blogger.com sudah mereka kuasai.

Googleplex menjadi tempat kerja yang sangat nyaman, karena dilengkapi sarana dan prasarana yang lengkap seperti kolam renang, bar, billiard room, futsal, voli pantai, makanan gratis, minuman kesehatan cuma-cuma, dan cemilan yang melimpah. Terlebih lagi, suasana kerja yang rileks karena karyawan google diperbolehkan untuk hanya mengenakan kaus dan celana jeans, sehingga apabila ketika kita datang ke googleplex dan melihat sesorang yang mengenakan pakaian resmi, jas dan sebagainya, hampir bisa dipastikan dia adalah Tamu.

Satu lagi yang menarik, di Google diterapkan sistem , karyawan diberikan 20 % waktu kerja mereka untuk bebas mengerjakan apa yang di minati-nya – kira-kira dalam 1 minggu sehari. Sehingga kreativitas karyawan meningkat, dan lahirlah seperti misal google earth dll. Dengan begitu google sangat konsen pada Sumber Daya Manusia yang mereka miliki.

Sebuah artikel yang ditulis oleh seorang wartawan dari Fortune, Freg Vogelstein, berjudul ” Why Google Scares Bill Gates ” menjelaskan persaingan antaran Google dengan Microsoft. Ini membuktikan betapa hebatnya google saat ini, sehingga raksasa seperti Microsoft yang sudah berusia 25 tahun lebih, menerapkan berbagai strategi untuk bersaing dengan google. Ini terlihat nyata, dengan rencana Akusisi Yahoo.com oleh Microsoft baru-baru ini, meskipun akhirnya kandas.

Di balik itu, Google juga melakukan kerja-kerja filantropis ( sosial ) dengan mendirikan Google.org. Misi dari organisasi itu adalah membantu kampanye soal perubahan iklim, pemanasan global, juga kesehatan dan kemiskinan global. Direktur dari Google.org ini adalah Dr. Larry

banyak pengguna komputer akan hadirnya operating system yang mampu bersaing dengan microsoft akhirnya terwujud. Google, perusahaan yang banyak menelurkan aplikasi menarik dan gratis, tidak lama lagi akan segera merilis mainan terbarunya, yakni Google Chrome OS pada kuartal kedua tahun 2010 dan target utamanya adalah para pengguna netbook.

Apa bedanya Google Chrome OS dan microsoft Windows? Google Chrome OS akan berjalan pada processor x86 dan ARM, jadi netbook dengan processor Intel Atom, smartbook dengan chip Nvidia Tegra, atau Qualcomm Snapdragon hingga netbook dengan platform AMD Neo dapat menggunakan Google Chrome OS. Google menambahkan bahwa Chrome OS dapat dijalankan untuk komputer dengan energi rendah seperti netbook hingga komputer desktop dengan energi berlimpah.

Teknologi HTML 5 juga akan menjadi bagian tidak terpisahkan dari Chrome OS. Banyak pengguna internet yang ragu jika menjalankan aplikasi web, tapi mereka tidak terhubung ke internet. tapi dengan HTML 5 semuanya akan berubah, pengguna dapat bekerja melalui browser walaupun tidak terhubung dengan internet. Google Chrome OS sepertinya dibuat bukan hanya untuk menegaskan bahwa Google sudah beranjak dewasa, tapi juga untuk mengusik kenyamanan Microsoft. Layaknya browser Chrome, Chrome OS akan dibuat dengan cita rasa open source. Tidak sabar mendengar apa yang akan dikatakan microsoft setelah mendengar rencana Google ini, tapi apapun komentar mereka, Chrome OS bukan hanya sesuatu yang menarik atau hebat, tapi revolusioner.
Opera

Opera mulai dibuat pada tahun 1994 sebagai sebuah proyek penelitian Telenor, perusahaan telekomunikasi terbesar di Norwegia. Pada tahun 1995, Telanor bercabang menjadi perusahaan yang terpisah bernama Opera Software ASA.Opera pertama kali diluncurkan dengan versi 2.0 pada tahun 1996,yang hanya beroperasi pada Microsoft Windows.Dalam upaya untuk memanfaatkan munculnya pasar untuk perangkat genggam yang terhubung dengan internet, sebuah proyek untuk mengintegrasikan Opera ke platform perangkat mobile dimulai pada tahun 1998.Opera 4.0, yang dirilis pada tahun 2000,menampilkan core cross-platform baru yang memfasilitasi pembuatan versi Opera untuk beberapa sistem operasi dan platform.

Sampai saat itu, Opera adalah trialware dan harus dibeli setelah masa percobaan berakhir. Versi 5.0 (dirilis pada tahun 2000) merupakan versi trialware yang terakhir. Setelah itu, Opera disponsori oleh iklan, menampilkan iklan kepada pengguna yang membayarnya.Versi Opera selanjutnya memberikan pada pengguna pilihan untuk melihat iklan banner atau iklan teks yang ditargetkan dari Google. Pada versi 8.5 (dirilis tahun 2005) iklan telah dihapus seluruhnya dan dukungan finansial utama untuk Opera datang melalui Google (dengan adanya kontrak untuk Google sebagai mesin pencari untuk Opera).

Dalam versi 9.1 (dirilis tahun 2006), fitur-fitur baru yang diperkenalkan adalah pelindung penipuan (fraud protection) yang menggunakan teknologi dari GeoTrust, penyedia sertifikat digital, dan PhishTank, sebuah organisasi yang dikenal dapat melacak situs web phishing.Fitur ini ditingkatkan dan dikembangkan dalam versi 9.5, ketika GeoTrust digantikan dengan Netcraft, dan perlindungan malware dari Haute Secure telah ditambahkan.

Tahun 2006, Opera dibuat dan dirilis untuk Nintendo DS dan Nintendo Wii.Opera untuk Wii, yang disebut channel internet, dirilis tanggal 12 April 2007 dan bebas untuk diunduh sampai 30 Juni 2007. Setelah tanggal itu, pengguna harus membayar 500 Wii Points (sekitar 5 US$) untuk mengunduhnya.Pada tanggal 2 September 2009, Opera kembali gratis untuk diunduh. Pengguna yang sebelumnya membayar untuk mengunduh, ditawarkan permainan NES pilihan mereka dengan nilai yang sama.Di Nintendo DS Browser, Opera tidak gratis, tetapi dijual sebagai physical DS game cartridge. DSi memiliki saluran internet yang dapat diunduh secara gratis dari toko DSi.

Sebuah mesin JavaScript baru yang disebut Carakan, dinamai sesuai aksara Jawa, ditampilkan dalam versi 10.50 .Menurut Opera Software, Carakan tujuh kali lebih cepat di SunSpider daripada Opera 10.10 dengan Futhark pada Windows. Pernyataan itu juga, kurang lebih dikonfirmasi oleh pihak-pihak lain setelah rilis resmi pra-alpha pada Desember 2009.Diperkenalkan pula vector graphics library milik Opera yang bernama Vega, yang mampu menangani semua penerjemahan/rendering browser. Hal ini memungkinkan penerjemahan kode platform yang spesifik, agar kode tersebut menjadi kode yang sesuai untuk Vega, sehingga membuatnya lebih mudah untuk mengatur seluruh platform. Hal itu membantu implementasi Opera untuk penggunaan properti canggih CSS3, seperti background dan borders; dan juga memungkinkan akselerasi hardware dengan optional OpenGL dan Direct3D backends.

Pada rilis pertama Opera 10.50, versi tersebut mulanya ditujukan untuk Windows saja.Lalu, Opera untuk Mac hadir dalam versi 10.50. Versi terbaru Opera, yakni 10.60, dirilis pada awal Juli 2010.






Opera Browser adalah penjelajah web dan paket perangkat lunak Internet antar-platform. Opera terdiri dari kumpulan perangkat lunak untuk Internet seperti penjelajah web, serta perangkat lunak untuk membaca dan mengirim surat elektronik. Opera dibuat oleh Opera Software yang bermarkas di Oslo, Norwegia. Opera dapat dijalankan di berbagai sistem operasi, termasuk Microsoft Windows, Mac OS X, Solaris, FreeBSD dan Linux.

Opera dikenal karena memiliki banyak fitur yang kemudian diadopsi oleh penjelajah web lainnya. Meskipun memiliki berbagai kelebihan, Opera hanya mendapat sebagian kecil pangsa pasar browser komputer pribadi di seluruh dunia. Namun, Opera memiliki pangsa pasar yang lebih besar pada perangkat mobile seperti ponsel, smartphone, dan personal digital assistant. Berbagai edisi Opera dapat digunakan untuk perangkat yang menggunakan Maemo, BlackBerry, Symbian, Windows Mobile, Android, dan sistem operasi iPhone, serta Java ME.Sekitar 120 juta ponsel telah dipasarkan dengan browser Opera di dalamnya.Opera adalah satu-satunya penjelajah web komersial yang tersedia untuk Nintendo DS dan Wii. Beberapa televisi memiliki browser Opera dalam set-top box atau kotak pengaturannya. Adobe Systems memiliki lisensi teknologi Opera untuk digunakan dalam Adobe Creative Suite.

Rabu, 21 Mei 2014

Sejarah Mozilla Firefox



Mozilla Firefox ialah sebuah pelayar web sumber terbuka yang diturunkan dari Mozilla Application Suite dan diuruskan oleh Mozilla Corporation. Kaji selidik Net Applications mendapati Firefox mencatat 25% penggunaan pelayar web seluruh dunia (tepat pada November 2009), menjadikannya pelayar web kedua terlaris dari segi penggunaan seluruh dunia, mengekori Internet Explorer.
Firefox menggunakan enjin susun atur Gecko sumber terbuka, yang melaksanakan Web piawai bersama-sama dengan beberapa kandungan tambahan yang dimaksudkan seperti penambahan kepada piawai berkenaan.
Firefox memasukkan pelayan bertab, satu pemeriksa ejaan, carian progresif, penanda buku langsung, satu pengurus muat turun, dan satu sistem carian yang memasukkan Google. Fungsi-fungsi boleh ditambah menerusi lebih daripada 2,000 add-ons yang dicipta oleh pemaju ketiga; Palin popular termasuklah -
oxyTunes (mengawal pemain muzik), Adblock Plus (penyekat ad), StumbleUpon (penemuan laman web), DownThemAll! (fungsi muat turun) dan pemaju Web (peralatan web).
Mozilla Firefox adalah penjelajah web antar-platform (seperti platform windows, platform linux, platform Mac dan lainnya) . Namun begitu,kod sumbernya secara tidak rasminya telah disambungkan kepada sistem operasi lain, termasuk FreeBSD, OS/2, Solaris, SkyOS, BeOS dan kini juga Windows XP Professional x64 Edition. gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan. Melalui Firefox, Yayasan Mozilla betujuan untuk mengembangkan sebuah browser web yang kecil, cepat, simpel, dan sangat bisa dikembangkan (terpisah dari Mozilla Suite yang lebih besar). Firefox telah menjadi fokus utama perkembangan Mozilla bersama dengan client e-mail Mozilla Thunderbird, dan telah menggantikan Mozilla Suite sebagai rilis browser resmi Yayasan Mozilla.
8
Firefox boleh berfungsi di atas platform Microsoft Windows, Mac OS X dan Linux. Pelancaran versi stabil terkini adalah versi 3.5.5, yang keluar pada 5 November 2009. Kod sumber Firefox ialah perisian percuma yang dikeluarkan di bawah tri-lesen GNU GPL/GNU LGPL/MPL.
Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalah penjelajah web antar-platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan. Sebelum rilis versi 1.0-nya pada 9 November 2004, Firefox telah mendapatkan sambutan yang sangat bagus dari pihak
media, termasuk dari Forbes dan Wall Street Journal. Dengan lebih dari 5 juta download dalam 12 hari pertama rilisnya dan 6 juta hingga 24 November 2004, Firefox 1.0 adalah salah satu perangkat lunak gratis, sumber-terbuka (open-source) yang paling banyak digunakan di antara pengguna rumahan.
Sebagai alternatif Internet Explorer,Mozilla FireFox adalah browser yang paling populer,lowh kok bisa? Dibandingkan dengan browser lain seperti, Opera, Netscape dan sebagainya maka Mozilla Firefox adalah browser freeware yang paling mendekati hasil rendering Internet Explorer, artinya halaman yang dibuka dengan Mozilla Firefox mendekati tampilan halaman yang dibuka dengan Internet Explorer. Itulah sebabnya mengapa banyak developer memakai Mozilla Firefox sebagai alternatif Internet Explorer, selain itu Mozilla Firefox juga relatif lebih cepat dibandingkan Internet Explorer. Mozilla Firefox sebelumnya dikabarkan sebagai browser yang lebih aman daripada Internet Explorer, meskipun demikian hal ini tidak terbukti benar 100%, namun cukup banyak perbaikan dilakukan pada Mozilla Firefox sampai saat ini
Firefox mendukung tabbed browser sebagaimana versi baru Internet Explorer. Juga tersedia download manager sederhana dan password manager untuk menyimpan daftar password anda. Dengan password manager ini anda dapat membuat sebuah password master sehingga anda cukup mengingat password master ini saja, jika sebuah halaman memerlukan login name dan password maka password manager akan menanyakan apa password master nya, setelah password master diisi secara benar maka otomatis password manager akan mengisi field password yang diminta pada halaman tersebut.
Melalui Firefox, Yayasan Mozilla betujuan untuk mengembangkan sebuah browser web yang kecil, cepat, simpel, dan sangat bisa dikembangkan (terpisah dari Mozilla Suite yang lebih besar). Firefox telah menjadi fokus utama perkembangan Mozilla bersama dengan client e-mail Mozilla Thunderbird, dan telah menggantikan Mozilla Suite sebagai rilis browser resmii Yayasan Mozilla.
Di antara fitur populer Firefox adalah pemblokir pop-up yang sudah terpasang di dalamnya, dan sebuah mekanisme pengembangan (extension) untuk menambah
9
fungsionalitas tambahan. Meskipun fitur-fitur ini sudah tersedia untuk beberapa lamanya di browser-browser lainnya seperti Mozilla Suite dan Opera. Firefox merupakan browser
pertama yang mendapatkan penerimaan dalam skala sebesar ini. Firefox
ditargetkan untuk mendapat sekitar 10% pangsa pasar Internet Explorer
keluaran Microsoft (browser paling populer dengan margin yang besar (per 2004) hingga tahun 2005, yang telah disebut oleh banyak orang sebagai tahun kembalinya “perang browser”.
Firefox telah mendapatkan perhatian sebagai alternatif kepada Internet Explorer sejak Explorer dikecam karena tuduhan ketidakamanannya-pihak yang setuju terhadap anggapan ini mengatakan Explorer tidak mengikuti standar Web, menggunakan komponen ActiveX yang sering membahayakan, dan kelemahannya terhadap pemasangan spyware dan malware dan kurangnya fitur-fitur yang dianggap pemakai Firefox penting. Microsoft sendiri telah merespons bahwa mereka tidak menganggap jika isu-isu mengenai keamanan dan fitur Explorer perlu dikhawatirkan.
Mozilla Firefox sekarang telah sampai ke versi 2.0. Pada versi 2.0 ini, Mozilla mempunyai bug (kelemahan) yaitu akan “crash” jika membuka web page (halaman Web) yang sangat besar dan memiliki JavaScript, namun hal ini telah diperbaiki.
Dave Hyatt dan Blake Ross memulakan projek Firefox sebagai cabang eksperimental bagi projek Mozilla. Mereka percaya bahawa keperluan komersial tajaan Netscape dan pembodek ciri-ciri yang dipacu pemaju telah berkompromi dengan utiliti pelayar Mozilla. Bagi menangani apa yang dipandang oleh mereka sebagai pengembungan perisian, mereka mencipta sebuah pelayar web yang lebih ringkas, yang mana mereka berniat untuk menggantikan Mozilla Suite. Pada 3 April 2003, Pertubuhan Mozilla mengumumkan rancangannya untuk mengalihkan tumpuan mereka dari Mozilla Suite ke Firefox dan Thunderbird.
Projek Firefox telah melalui beberapa pengubahan nama. Asalnya dinamakan Phoenix, perisian ini dinamakan semula gara-gara pertembungan tanda dagang dengan Phoenix Technologies. Nama seterusnya, Firebird pula mengungkitkan rasa tidak puas hati projek perisian pangkalan data percuma Firebird. Selepas itu, Mozilla Foundation menyatakan bahawa perisiannya patut sentiasa memegang nama Mozilla Firebird bagi mengelakkan kekeliruan dengan perisian pangkalan data itu. Tekanan tanpa henti daripada kominiti pembangun server pangkalan data itu memaksa satu lagi penukaran nama; pada 9 Februari 2004, Mozilla Firebird menjadi Mozilla Firefox (Firefox for short).
10
Projek Firefox telah melalui banyak versi percubaan/beta sebelum terkeluarnya versi 1.0 pada 9 November 2004. Sebagai tambahan kepada pembaikan kestabilan dan keselamatan, Yayasan Mozilla mengeluarkan pengemaskinian pertama kepada Firefox—versi 1.5—pada 29 November 2005. Pada 24 Oktober 2006, Mozilla mengeluarkan Firefox 2 yang merangkumi pengemaskinian kepada persekitaran pelayaran bertab, pengurusan sambungan, GUI, dan enjin carian dan pengemaskinian perisian; satu ciri-ciri pemulihan sesi yang baru; penyemak ejaan; dan satu ciri-ciri anti-phishing yang dilaksanakan oleh Google sebagai satu sambungan yang kemudiannya bergabung kepada perisian itu sendiri.
2.1 Versi Mozilla Firefox
· Versi 2.0
Pada tanggal 24 Oktober 2006, Mozilla merilis Firefox 2 . Versi ini berisi update ke tab browsing lingkungan, manajer ekstensi; yang GUI (Graphical User Interface) , dan menemukan, pencarian dan memperbarui mesin perangkat lunak; sesi baru mengembalikan fitur; memeriksa ejaan inline; dan anti- phishing fitur yang dilaksanakan oleh Google sebagai perpanjangan, dan kemudian bergabung ke dalam program itu sendiri. Pada bulan Desember 2007, Firefox Live Chat diluncurkan. Hal ini memungkinkan pengguna untuk mengajukan pertanyaan sukarelawan melalui sistem powered by Jive Software , dengan dijamin jam operasi dan kemungkinan bantuan setelah jam. Mozilla Firefox 2.0.0.20 adalah versi final resmi didukung oleh Windows NT 4.0 , Windows 98 , dan Windows ME .
· Versi 3.0
Mozilla Firefox 3 dikeluarkan pada 17 Jun 2008, oleh Mozilla Corporation. Firefox 3 menggunakan versi 1.9 enjin susun atur Mozilla Gecko untuk memaparkan laman web. Veris baru ini banyak membaiki pepijat, mempertingkatkan kepatuhan pada piawaian, serta melaksanakan API web yang baru Ciri-ciri lainnya termasuk pengurus muat turun diperbaharui, sistem "Places" baru untuk menyimpan penanda laman dan sejarah, serta tema-tema berasingan untuk sistem pengendalian berlainan. Versi terbaru di bawah 3.0 ialah Firefox 3.0.15.
Pembangunan Firefox 3 bermula dari versi beta pertamaya (bernama kod 'Gran Paradiso) yang telah dikeluarkan pada 19 November 2007, diikuti beberapa lagi keluaran beta sepanjang musim bunga tahun 2008 sehingga dirasmikan pada bulan Jun. Terdapat 8 juta muat turun unik bagi Firefox 3 pada hari keluarannya, sekaligus mencatat Rekod Dunia Guinness.
· Versi 3.5
Versi 3.5, bernama kod Shiretoko, menambahkan pelbagai ciri-ciri baru pada Firefox. Dari Firefox 3.1, pihak pembangun Mozilla menukar nombor keluarannya kepada 3.5, untuk mencerminkan skop perubahan yang lebih luas daripada yang dirancangkan pada mulanya.
Versi 3.6
Versi 3,6 adalah rilis CODEC Namoroka . Pembangunan untuk versi ini mulai pada tanggal 1 Januari 2008, dan dirilis pada tanggal 21 Januari 2010. Rilis ini menggunakan Gecko 1.9.2 baru mesin rendering.
Fitur baru untuk Firefox 3,6 termasuk dukungan built-in untuk Personas (kulit toolbar), pemberitahuan-of-date plugin keluar, pemutaran layar penuh Theora video, dukungan untuk WOFF format webfont terbuka, yang lebih aman plugin sistem, dan peningkatan kinerja banyak.
· Versi 4.0
Dijadwalkan akan dirilis pada bulan November 2010, Firefox 4 akan membawa baru, "lebih cepat" user interface . maket interface baru pada Windows , Mac OS X , dan Linux telah dibuat tersedia. Fitur lain dijadwalkan untuk Firefox 4 termasuk Manajer Account baru, pemberitahuan ditingkatkan, tab aplikasi, seorang manajer ekstensi didesain ulang, dan dukungan untuk menampilkan multitouch dan sistem 64-bit.






Pada tanggal 13 Oktober 2006,, Brendan Eich , Mozilla Chief Technology Officer , menulis tentang rencana untuk Mozilla 2, mengacu pada komprehensif iterasi yang paling (sejak penciptaan perusahaan) dari platform secara keseluruhan di mana Firefox dan lainnya Mozilla produk dijalankan. Sebagian besar tujuan secara bertahap dimasukkan ke dalam Firefox melalui 3,0 versi 3.5,, dan 3.6.
Firefox 4 didasarkan pada mesin 2.0 Gecko, yang menambahkan / meningkatkan dukungan untuk HTML5 , CSS3 , WebM , dan WebGL . Selain itu, termasuk mesin JavaScript baru ( JägerMonkey ) dan lebih baik XPCOM API.
Antara perubahannya termasuk prestasi lebih pantas hasil enjin JavaScript baru bernama TraceMonkey serta penambahbaikan paparan, serta sokongan untuk tag-tag <video> dan <audio> seperti yang ditakrikan dalam spesifikasi HTML 5, yang bermatlamat menyediakan pemainan video tanpa halangan dari masalah paten yang dikaitkan dengan kebanyakan teknologi video. XMLHttpRequest (XHR) merentas laman yang membolehkan aplikasi web lebih berkuasa dan cara yang lebih mudah untuk melaksanakan mashup, turut dilaksanakan dalam 3.5. Objek JSON global baru mengandungi fungsi-fungsi natif untuk mensirikan dan menyahsirikan objek-objek JSON dengan cekap dan selamat, seperti yang ditetapkan oleh rangka ECMAScript 3.1. Sokongan pemilih CSS 3 penuh turut disediakan. Firefox 3.5 menggunakan enjin Gecko 1.9.1 yang merangkumi beberapa ciri-ciri yang tidak disertakan dalam keluaran 3.0. Sokongan multi-touch turut ditambahkan ke dalam keluaran ini, termasuk sokongan gerak isyarat seperti mencubit untuk mengezum dan menggesel untuk bertukar halaman ke belakang atau hadapan. Firefox 3.5 turut ditampilkan dengan logo baru.

y. Sejarah Logo Mozilla Firefox


Mungkin banyak di antara Anda pembaca yang mengagumi Firefox. Browser besutan Mozilla ini sangat powerful dalam membantu setiap kegiatan dan aktifitas yang berhubungan dengan dunia maya. Fungsionalitasnya bisa diperluas dengan penambahan berbagai macam add-on, tema, plugin dan skrip. Sepertinya sudah banyak yang Anda ketahui tentang browser ini, tetapi tunggu dulu. Tahukah anda kalau Firefox mempunyai beberapa mascot ?

Di bawah ini akan dijelaskan satu persatu tentang maskot-maskot Firefox saat ini mulai dari nama, tanggal dibuatnya, orang yang mendesain, maksud dan tujuan pembuatan dan lain-lain. Maskot resmi saat ini hanya empat, tetapi ke depannya kemungkinan akan terus bertambah. Dan suatu saat nanti bukan tidak mungkin akan ada maskot Firefox dari Indonesia.
Apakah maskot penting? Jangan remehkan kehadirannya, karena pembuatan maskot ini membawa misi tertentu yang cukup penting, salah satunya seperti menjadi duta untuk memasarkan dan mensosialisasikan penggunaan Firefox di suatu negara. Penampilannya yang imut dan menggemaskan tidak hanya disukai anak-anak tetapi juga orang dewasa sehingga demam Firefox dapat terus menyebar ke seluruh dunia.




12
·








KIT


Maskot bertampang memelas ini didesain Sean Martell berdasarkan ide dari Chris Beard pada tahun 2006 dan diperkenalkan pertama kali kepada khalayak dengan nama Renardo di konferensi para pengembang Firefox yang bertempat di Mountain View, California. Kemunculannya menjadi sangat populer pada konferensi SXSW Interactive (festival industri kreatif di kota Texas) di tahun 2007dan ditayangkan ke DL.TV. Karena maskot tersebut terlihat seperti rubah yang masih sangat kecil, maka diberi nama Kit (bayi rubah).
Pembuatan maskot ini adalah keinginan atau ajakan dari para pengembang di Mozilla Developer Center agar membangun web menggunakan standar terbukadan teknologi open source. Dengan begitu kebebasan untuk menyebarkan ilmu pengetahuan/ kekayaan intelektual dapat terus dilakukan, dan juga ide dan kreatifitas tidak dikekang oleh para pemilik standard tertutup.
Wajah Kit didesain sedemikian rupa sehingga membuat banyak orang yang melihatnya merasa kasihan terhadap maskot tersebut dan sepertinya pembuat ingin agar kampanye ini tidak dipandang sebagai sesuatu hal yang memaksa atau menyerang tapi lebih kepada ajakan yang tulus dan menyentuh hati banyak orang dengan lembut sehingga tergerak untuk mau mendukung kampanye tersebut.














13
· FOXKEH








Maskot ini lahir di bulan September 2006 dari tangan tim Mozilla Jepang dan seperti yang kita tahu Jepang terkenal dengan desain karakter kartunnya lucu dan unik, begitupun dengan Foxkeh. Maskot Firefox yang satu ini tampil sangat menggemaskan dan kehadirannya cukup dikenal di kalangan pengguna browser Firefox tidak terbatas di Jepang saja.
Nama Foxkeh (fokusuke) merupakan hasil sumbangan ide lebih dari 7000 member komunitas pengguna Firefox di Jepang. Nama Foxkeh (dibaca Fokusuke) berasal dari gabungan kata FIREFOXdan SUKE (nama akhiran umum untuk anak laki-laki di Jepang).

Sejak pertama kali muncul Foxkeh sudah membantu penyebaran Firefox, dengan kemunculannya di Vox Banner Contest, sebuah poster yang menjelaskan sejarah Firefox, wallpaper bulanan lengkap dengan tanggal dan gambar Foxkeh dalam berbagai aksi, seri video promosi Firefox dan masih banyak lagi.
Pada awalnya semua pernak-pernik Foxkeh tampil dalam tulisan Jepang dan ditampilkan di situs http://foxkeh.jp/, tapi dengan banyaknya permintaan yang dari luar Jepang akhirnya dibuatlah sebuah blog yang beralamat di http://www.foxkeh.com/ yang berbahasa Inggris.












14
Wujud Foxkeh bisa Anda dapatkan dalam bentuk tema (Foxkeh Theme) untuk Firefox. Tampilannya akan terlihat seperti gambar yang ada di bawah ini. Tema dengan warna dominan oranye dan kuning ini sangat cantik dan menarik, Anda bisa melihat animasi Foxkeh sedang berlari setiap kali di pojok kanan atas dan kepala Foxkeh yang imut itu berputar-putar di tab setiap kali mengunjungi situs. Menurut saya ini adalah salah satu tema terbaik yang pantas untuk Anda koleksi.

Halaman yang berisi banyak emoticon Foxkeh sedang menari itu dibuat oleh Alex Polvi. Mozillian yang satu ini sebelumnya terkenal dengan pembuatan lambang Firefox di padang jagung dan gambar robot di Firefox 3. Sekarang dia sudah tidak bekerja lagi di Mozilla dan sebagai kontribusi terakhirnya dibuatlah Foxkeh Dance.


· G-FOX

Pada bulan Juni 2008 Mou-Zhi Network (kantor cabang Mozilla di China) melalui CEO-nya, Gong-Li memperkenalkan maskot Firefox yang diberi nama G-Fox. Dan seperti halnya saudara-saudaranya dari Amerika dan Jepang, Kit dan Foxkeh, kehadirannya bertujuan untuk membuat kampanye penggunaan Firefox menjadi lebih menyenangkan dan bisa lebih diterima terutama untuk para penduduk China.






15
Bagi komunitas pengguna Firefox huruf G dari nama maskot G-fox memiliki banyak arti positif, seperti “good, great, guide, gateway, gravity, grace, gorgeous,”dan ungkapan lainnya yang bisa Anda persepsikan sendiri.












G-Fox memiliki bola mata yang besar, menandakan bahwa maskot ini sangat cermat, seperti halnya browser Firefox sebagai mata dari komputer untuk melakukan pencarian dan kegiatan lainnya untuk membantu manusia mengenal dunia dengan lebih jelas lagi. Lalu bentuk kupingnya yang panjang dan berdiri tegak memungkinkannya untuk menangkap suara-suara yang berfrekuensi kecil, dan sesuai dengan browser Firefox sebagai sebuah aplikasi open source sehingga banyak orang yang dapat memberikan kontribusinya. Karakteristik bangsa China didapat dari bentuk lengkungan (Choi Wan) pada ekor, yang menjadi penghias sekaligus penyempurna bentuknya.

Melalui situs resminya Anda bisa mendapatkan berbagai pernak-pernik G-Fox yang bisa langsung Anda unduh, seperti 4 buah wallpaper dalam berbagai ukuran, gambar G-Fox dengan tema cabang olah raga, banner dan yang terakhir adalah tema G-Fox yang sudah kompatibel dengan Firefox versi 3.




















· FOXMOSA



Dari komunitas Mozilla di Taiwan lahirlah maskot Firefox keempat yang diberi nama Foxmosa. Sudah beberapa tahun yang lalu maskot lucu ini membantu berbagai kegiatan promosi Firefox, seperti mempromosikan Firefox versi 2, Download Day dan pesta Firefox 3 untuk penggguna di Taiwan. Tapi baru kali ini beritanya dipublikasikan di situs resmi Mozilla setelah menerima detil informasi tentang Foxmosa darisalah satu anggota komunitas Mozilla Taiwan, yaitu Handsome Puppy. Sehingga sekarang ini Foxmosa sudah keluar dari kandangnya dan mulai bergabung dengan saudara-saudaranya yang lain.
Yang membuat tampilan Foxmosa seperti yang kita lihat sekarang ini adalah Tatit. Seorang ilustrator asal Taiwan yang sangat menyukai Firefox. Nama Foxmosa berasal dari tulisan China, Formosa (dibaca Fu Er Mo Sha).





















17
· SRIGALA (FOX)

Keempat maskot di atas dan juga logo Firefox yang sering Anda lihat memiliki kesamaan, yaitu pembuatannya sama-sama terinspirasi dari bentuk salah satu hewan karnivora. Lalu bagaimana cerita awalnya sehingga logo berbentuk seekor rubah merah dengan ekor berapi sedang memeluk planet bumi ini bisa tercipta?
Semua itu bermula dari keinginan dari yayasan Mozilla untuk merancang sebuah masa depan bagi merk Mozilla dan identitas visualnya. Karena luasnya cakupan proyek yang dilakukan Mozilla sehingga menimbulkan kebingungan tentang penggunaan nama/merk Mozilla yang dideskripsikan oleh para pengguna sebagai aplikasi web browser, paket aplikasi, platform dan keseluruhan koleksi dari proyek aplikasi tanpa batasan yang jelas.
Untuk itu pada tahun 2003 dimulai dari Mozilla Suite version 2.0, yaitu sebuah paket aplikasi yang terdiri dari 4 aplikasi desktop, masing-masing telah diberi nama dan logo. Salah satunya adalah web browser yang bernama Mozilla Firebird. Namun nama tersebut tidak bertahan lama dan akhirnya oleh Ben Goodger diganti menjadi Mozilla Firefox.
Kemudian di tahun 2004 terbentuklah Mozilla Visual Identity Team yang dipimpin oleh Steven Garrity. Tim ini bertugas untuk meningkatkan kualitas dan konsistensi elemen visual (ikon/ logo, tema dasar, dll) dari produk-produk Mozilla. Jon Hicks yang bertugas membuat ilustrasi logo Firefox awalnya sedikit kesulitan dengan konsep Firefox. Akhirnya karena terinspirasi dengan lukisan dari Jepang tentang seekor rubah, akhirnya muncul gambar yang malah lebih terlihat seperti panda merah yang lucu.











18
Pada akhirnya desain yang dipilih adalah hasil konsep dari Daniel Burka dan sketsanya oleh Stephen Desroches. Dan didesain ulang oleh Hicks menggunakan aplikasi Fireworks MX dan Photoshop untuk pembuatan ikonnya. Dan digunakan pertama kali untuk browser Firefox versi 0,8.

Konsep logo Firefox ini akhirnya menjadi konsep dasar untuk Mozilla Thunderbird Camino, dan banyak produk Mozilla lainnya.





z. Ciri-ciri Mozilla Firefox


· Ciri-ciri terkini termasuk pelayaran bertab, penyemak ejaan, carian progresif, penandaan halaman secara langsung, pengurus muat turun, pelayaran secara rahsia, pelayaran disetempatkan ("geolocation") yang berasaskan perkhidmatan Google dan sistem carian bersepadu yang berasalkan Google di kebanyakan versi tempatan. Banyak lagi fungsi boleh ditambah melalui pelbagai pilihan tambahan rekaan pihak ketiga, yang menarik ramai pengguna Firefox.
· Firefox menyediakan persekitaran untuk pembangun web yang mana terbinanya alat-alat untuk kegunaan mereka, seperti Error Console (Konsol Ralat) atau DOM Inspector, atau sambungan-sambungan seperti Firebug.
Piawaian
Mozilla Firefox banyak melaksanakan piawaian web, termasuk HTML, XML, XHTML, MathML, SVG 1.1 (separa), CSS (with extensions), ECMAScript (JavaScript), DOM, XSLT, XPath, dan imej PNG (animasi) dengan kelutsinaran alfa. Firefox juga melaksanakan cadangan piawaian rekaan WHATWG seperti storan pihak klien dan unsur kanvas.














19
Keselamatan
Firefox menggunakan model keselamatan "kotak pasir", serta mengehadkan skrip-skrip dari mencapai data dari tapak web lain yang berasaskan dasar asal-usul sama.] Firefox menggunakan SSL/TLS untuk melindungi perhubungan dengan pelayan web berlengkapkan kriptografi yang kukuh ketika menggunakan protokol HTTPS. Firefox juga menyediakan sokongan untuk aplikasi web untuk menggunakan kad pintar untuk tujuan pengesahan.
Yayasan Mozilla menawarkan ganjaran besar ("bug bounty") kepada para penyelidik yang menemui kebocoran keselamatan yang teruk di Firefox. Garis panduan rasmi untuk menangani kerentanan keselamatan tidak menggalakkan kerentanan didedahkan terlalu awal untuk menghindari penyerang mengambil kesempatan terhadap kepincangan yang diketahui.
DIsebabkan Firefox kurangnya kerentanan keselamatan serius yang dikenali dan belum ditampal berbanding Internet Explorer, maka ramai yang beralih dari IE ke Firefox demi keselamatan. Akhbar The Washington Post melaporkan kod eksploitasi untuk kerentanan keselamatan kritikal yang belum ditampal di Internet Explorer terbuka selama 284 hari pada tahun 2006, berbanding kod eksploitasi bagi kerentanan keselamatan kritikal di Firefox terbuka selama 9 hari sebelum Mozilla menghantar tampungnya.
Kaji selidik Symantec pada tahun 2006 mendapati bahawa, biarpun Firefox lebih banyak mencatatkan kerentanan yang disahkan oleh penyedia berbanding pelayar lain hingga bulan September tahun itu, namun kerentanan tersebut lebih cepat ditampung berbanding pelayar lain. Symantec kemudian menjelaskan kenyataannya bahawa Firefox masih kurang kerentanan keselamatannya berbanding Internet Explorer, seperti yang dikira oleh pengkaji keselamatan.










20
aa. Cara Mengubah Tampilan Mozilla Firefox

· Dengan plug in (add-ons) tampilan mozilla firefox anda akan menjadi semakin menarik. Caranya sangat mudah, yaitu:
1. https://.mozilla.org/en-US/firefox/personas
2. Pilih dan klik jenis personas yang anda kehendaki di sidebar sebelah kiri
3. Klik wear this.


2.5 Fungsi Mozilla Firefox


Mozilla Firefox adalah sebuah program browser seperti Internet Explorer. Tetapi Mozilla Firefox memiliki beberapa kelebihan dibandingkan Internet Explorer.
Contoh saja, pada Internet Explorer tidak memiliki fasiltas memblock pup up atau menutup sebuah site yang meminta mendownload sebuah program.
Ketika memcoba program Mozilla Firefox, keunggulan pada program browser ini mampu menjangkau sebuah site yang tidak dapat dibuka oleh Internet Explorer.
Fitur lain, adalah download manager. Pada IE biasanya untuk mendownload sebuah file, maka program akan membuat sebuah windows khusus untuk melihat proses download. Sedangkan dengan IE, proses download ditampilkan dengan beberapa Windows. Tidak itu saja, Mozilla Firefox mengijinkan penguna untuk melakukan resume dan suspend prosed download.
Fasilitas multiple browser, sudah dimiliki oleh Firefox. Untuk membuka beberapa website, Firefox dapat membuka beberapa windows dalam satu frame browser, atau memisahkan dengan beberapa windows seperti mengunakan Internet Explorer. Cara ini sebenarnya dapat dilakukan dengan program bantu bila mengunakan Engine Internet Explorer. Misalnya Avant Browser yang mampu membuka dan membagi beberapa site dalam satu program. Tetapi keunggulan multiple browser pada Firefox diatas Avant browser. Karena Firefox juga mampu membuka 2 windows berbeda dengan multiple browser.
Cara ini sangat berguna bila anda mencari data ketika melakukan surfing di Internet, dimana satu windows untuk mencari satu data dari beberapa website, sedangkan windows lain mencari data lainnya. Sehingga data yang anda cari tidak menumpuk pada sebuah program dan dapat dipisah pisah sesuai kategori yang anda bagi pada program Firefox.




21
Banyak lagi fitur pada program Firefox, seperti penampilan yang dapat dirubah oleh pemakai dengan mendownload skin untuk Firefox. Tetapi fungsi browser adalah memudahkan anda membuka site tentnya, dan Firefox memiliki kecepatan lebih baik dibandingkan IE. Minusnya masih terdapat kompatibel antara site yang di disain bagi Internet Explorer terkadang terlihat sedikit berbeda ketika dibuka dengan Firefox. Untuk kemampuan yang kurang, terkadang site tidak dapat dibuka bila membuka site terlalu banyak dan masih memiliki bug pada program. Dan kontrol yang lebih banyak mengunakan menu dibandingkan fungsi key pada keyboard, sehingga pemakai harus selalu mengarahkan icon ke menu program
Tweak Firefox.
2.1 Cara Menginstall Mozilla Firefox
a. Langkah pertama, kita klik Firefox Setup seperti pada gambar di bawah ini.










b. Setelah itu, ada proses Extracting












Lalu, jika proses Extracting sudah selesai atau mencapai 100% akan keluar tampilan berikut


















22
Untuk proses selanjutnya, kita pilih dan akan muncul tampilan Setup Type












































Setelah itu, pilih Standard pada Setup Type-nya lalu klik tombol
c. Selanjutnya, akan muncul tampilan seperti di bawah ini






















Untuk menginstall Mozilla Firefox, anda klik






















23
Setelah itu, proses penginstallan akan berjalan secara otomatis seperti tampilan di bawah ini























d. Jika proses sudah selesai maka klik pada tampilan di bawah ini
















































25



2.6 Kelebihan dan Kelemahan Mozilla Firefox


Kelebihan Mozilla dibandingkan dengan Internet Explorer :
a. Ukuran aplikasi yang relative kecil, yaitu sekitar 4,7 MB, dibanding IE yang dapat mencapai 80 MB
b. Mendukung berbagai jenis jalan pintas untuk aksi, baik yang berupa tombol pintas misalnya Ctrl+T untuk membuka tab baru maupun gerakan mouse pintas (mouse gesture) misalnya menekan tombol kanan mouse sambil menggeser mouse ke kiri menuju halaman sebelumnya.
c. Penghentian pop up, yang secara otomatis telah terintegrasi dalam penginstalan awal.
d. Mampu mematahkan pembatasan aksi pengguna, misalnya penyembunyian status bar atau penguncian browser, sehingga pengguna tidak dapat memperbesar atau memperkecil ukuran browser.
e. Penampilan halaman yang lebih lapang dengan area toolbar lebih ringkas.
f. Fitur organisasi bookmark yang mampu mengorganisasi beberapa tab sekaligus.
g. Tampilan browser dapat dikustomisasi menggunakan skin.
h. Fitur menjelajah internet dengan tab. Fitur demikian akan memungkinkan pengguna untuk membuka beberapa URL sekaligus dalam satu jendela browser.
i. Hasil cetak halaman secara otomatis diperkecil, sehingga tidak terpotong seperti halnya IE
j. Lebih aman, tidak ada lubang-lubang sekuritas seperti yang terdapat pada IE.




















Kelemahan Mozilla dibandingkan dengan Internet Explorer :
a. Waktu proses halaman situs tertentu lebih lambat, diperkirakan karena masalah kompatibilitas atau kesesuaian antara pengkodean halaman situs dengan browser Mozilla Firefox
b. Tidak terintegrasi dengan Outlook maupun Outlook Express, beberapa fasilitas e-mail tidak bekerja dengan baik, seperti melihat e-mail HTML maupun membuka link langsung dari e-mail di Outlook.
c. Tidak mendukung sinkronisasi dengan PocketPC Windows dan sinkronisasi USB-cradle, misalnya untuk men-download web calendar
d. Terdapat perbedaan penampilan halaman situs dengan IE, terlebih apabila halaman situs dirancang untuk menampilkan halaman tersebut dengan benar.
e. Instalasi plug-in tidak semudah pada IE, misalnya untuk menginstal Flash Player, Shockwave, Java Virtual Matchine diperlukan instalasi secara manual (tidak otomatis). Firefox juga tidak mendukung instalasi aplikasi Microsoft secara online, misalnya aktivasi Microsoft Reader
f. Beberapa formulir online tidak merespon penekanan tombol Enter sebagai jalan pintas untuk menekan tombol “submit” di layar. (Disarikan dari “Buku Pengantar Teknologi Informasi Internet : Konsep dan Aplikasi” Oleh Budi Sutedjo DO, SKom, MM dkk)














23
2.7 Cara Mempercepat Browsing dengan Mozilla Firefox


Untuk mempercepat Mozilla saat browsing :
1. Ctrl+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .com. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.yahoo.com” jadi ketiklah “yahoo” kemudian klik ctrl+enter
2. Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .net. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.telkom.net” jadi ketiklah “telkom” kemudian klik shif+enter
3. Ctrl+Shift+Enter, ini untuk membuka domain yang menggunakan .org. caranya adalah ketikkan nama domain kemudian klik ctrl+enter. contohnya, anda ingin membuka “www.dikti.org” jadi ketiklah “dikti” kemudian klik Ctrl+Shift+Enter.


Twieeking Firefox :
1. Ketik “about:config” di firefox anda kemudian enter
2. Maka akan keluar sebuah settingan untuk tweaking firefox
3. Untuk merubahnya, klik 2 kali dan masukkan data perubahannya
4. Jika data dibawah tidak terdapat dalam settingan default firefox, klik kanan pilih
New. Untuk data berupa angka, pilih Integer, untuk true/false pilih Boolean.
- Untuk pengguna DSL :
1. Set “network.http.pipelining : true”
2. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
3. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 64″
4. Set “nglayout.initialpaint.delay : 0″
- Untuk pengguna ADSL :
1. Set “network.http.max-connections : 64″
2. Set “network.http.max-connections-per-server : 21″
3. Set “network.http.max-persistent-connections-per-server : 8″
4. Set “network.http.pipelining : true”
5. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 100″
6. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
7. Set “nglayout.initialpaint.delay : 0″


24
- Untuk pengguna Dial Up :
1. Set “browser.cache.disk_cache_ssl : true”
2. Set “browser.xul.error_pages.enabled : true”
3. Set “network.http.max-connections : 32″
4. Set “network.http.max-connections-per-server : 8″
5. Set “network.http.max-persistent-connections-per-proxy : 8″
6. Set “network.http.max-persistent-connections-per-server : 4″
7. Set “network.http.pipelining : true”
8. Set “network.http.pipelining.maxrequests : 8″
9. Set “network.http.proxy.pipelining : true”
10. Set “plugin.expose_full_path : true”
11. Set “signed.applets.codebase_principal_support : true”
12. Set “content.interrupt.parsing : true”
13. Set “content.max.tokenizing.time : 3000000″
14. Set “content.maxtextrun : 8191″
15. Set “content.notify.backoffcount : 5″
16. Set “content.notify.interval : 750000″
17. Set “content.notify.ontimer : true”
18. Set “content.switch.threshold : 750000″






































BAB III
PENUTUP


· Kesimpulan

Mozilla Firefox adalah sebuah program browser yang mudah cara penggunaannya yang memiliki ffasilitas canggih. Kemudahan dalam mengakses internet menggunakan Mozilla Firefox membuat semua orang merasa nyaman ketika menggunakannya. Mozilla Firefox memiliki keunggulan daripada program browser lainnya yakni fitur security dan privacy tools, termasuk juga pop up blocking and selective image and cookie loading. Dengan fitur-fitur ease of use, stability, and security telah membuat Mozilla Firefox banyak diminati oleh semua orang.
Keunggulan yang lain yang dimiliki Mozilla Firefox :
· Menghentikan pop up reklame menggunakan Firefox’s built in pop up blocker.
· Menyimak lebih dari saru Web page dalam satu jendela yang menghemat waktu.
· Membuka links dilator belakang dan ready untuk disimak bila ingin dibaca.
· Dibangun berdasarkan pendekatan security. Menyediakan sejumlah tools untuk privacy
· yang membuat aktivitas bisnis lebih nyaman.
· Google Search adalah terintegrasi dikanan atas toolbar, dan tersedia plethora untuk
· search tools lainnya, termasuk Keywords dan find toolbar baru.
· Files yang didownload otomatis disimpan di desktop agar segera dapat ditemukan atau
· difolder lain sesuai pengaturan.
· Pada browser ini dilengkapi fasilitas otomatis untuk mengetahui PR suatu web site secara otomatis. Bisa tidak mengaktifkan jika tidak menginginkan Download Gratis Mozilla Firefox.
Semua keunggulan yang diberikan oleh pihak Mozilla Firefox ini semata-mata agar pengguna lebih nyaman dan puas atas layanan yang telah diberikan.






26
· Saran


Suatu hal tidak luput dari kelemahan. Apabila memiliki kelebihan, pasti juga memiliki kelemahan. Dari kelemahan tersebut, Mozilla Firefox mencoba belajar dari kelemahannya agar bias berkembang dan menyempurnakan fasilitasnya.
Beriku kekurangan-kekurangan yang dimiliki Mozilla Firefox :
· Waktu proses halaman situs tertentu lebih lambat dari program yang lain.
· Fasilitas E-mail tidak bekerja sesuai keinginan.
· Tidak mendukung sinkronisasi dengan PocketPC Windows dan sinkronisasi USB-
cradle.
· Terdapat perbedaan penampilan halaman situs dengan IE.
· Instalasi plug-in tidak semudah IE. Firefox juga tidak mendukung instalasi aplikasi
Microsoft secara online.
· Beberapa formulir online tidak merespon penekanan tombol Enter sebagai jalan pintas
· untuk menekan tombol “submit” dilayar.
Sebagai penulis ingin menyarankan :
· Pembaca dapat mengambil hal-hal penting dari makalah T I K ini.
· Mengetahui sejarah Mozilla Firefox dan programnya secara detail.
· Selain Mozilla Firefox, pada dasarnya program browser lain juga memiliki kelebihan dan kelemahan.
· Memahami fitur-fitur yang tersedia di Mozilla Firefox.
-· Meningkatkan diri kita untuk selalu mencoba hal-hal yang baru yang bersifat positif.

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.